Pekon Dadapan Salurkan BLT DD Tahap ke 4

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 1 Desember 2023 - 10:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERANDALAPPUNG.COM – Bertempat di Balai Keserasian Pemerintah Pekon Dadapan menyalurkan BLT DD Tahap ke 4 yang bersumber dari Dana Desa TA 2024, kepada 28 KPM (Keluarga Penerima Manfaat) untuk bulan Oktober, November, Desember sebesar Rp. 900.000/ KPM (01/12/2023)

 

Dalam Sambutannya Puguh Haryanto selaku Kepala Pekon Dadapan mengatakan bahwa ” ini BLT DD terakhir untuk Tahun 2023, Jadi kepada seluruh KPM tolong gunakan sebagai tambahan pemenuhan kebutuhan pokok”. Ujarnya

 

 

Ditempat yang sama Doddy Indra Wirawan selaku Pendamping Desa Koordinator Kecamatan Sumberrejo menyampaikan bahwa ” Saya selaku perwakilan TPP Kecamatan Sumberrejo pertama mengapresiasi Pekon Dadapan karena menjadi Pekon pertama yang menyalurkan BLT DD Tahap ke 4 di Kecamatan Sumberrejo, yang kedua besar harapan kami kepada seluruh KPM untuk mempergunakan dana BLT tersebut sebaik mungkin dan yang terakhir saya ingatkan kembali bahwa BLT DD ini bersumber dari Dana Desa yang secara aturan harus dilaksanakan. Pungkasnya

 

Baca Juga :  Saling Berebut Rekomendasi, Dawam Raharjo dan Azwar Hadi Maju Pilkada Lamtim

 

Kegiatan Penyaluran BLT DD Tahap ke 4 ini juga dihadiri oleh Anas Kuri sebagai Perwakilan kecamatan, Serka Bunyamin Babinsa Pekon Dadapan dan Bripka Vinsensius selaku Babinkamtibmas Pekon Dadapan

 

 

 

Berita Terkait

Tingkatkan Kemampuan Majerial, siswa Sespimmen Polri Studi Ke wilayah.
Kejati Lampung Perkuat Sinergi bersama Media, Untuk Transparansi Penegak Hukum
TPA Bakung: Simbol Gagalnya Pemkot Bandar Lampung, Walhi Sebut Pemerintah Abaikan Hak Warga
Pj. Sekdaprov Lampung Fredy Pimpin Rapat Persiapan Haji 2025
Pemprov Lampung Buka Seleksi Terbuka Jabatan Sekdaprov Lampung, Ini Jadwal dan Persyaratannya
Haul Nyai Hj. Latifah, Wagub Lampung Terpilih Jihan Nurlela Tegaskan Komitmen untuk Rakyat
Tanda-tanda Usus Kotor
Pleno Pilgub Lampung Dimulai, Empat Paslon Kabupaten Tak Terima Hasil
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:05 WIB

Tingkatkan Kemampuan Majerial, siswa Sespimmen Polri Studi Ke wilayah.

Jumat, 31 Januari 2025 - 13:21 WIB

Kejati Lampung Perkuat Sinergi bersama Media, Untuk Transparansi Penegak Hukum

Jumat, 10 Januari 2025 - 09:59 WIB

TPA Bakung: Simbol Gagalnya Pemkot Bandar Lampung, Walhi Sebut Pemerintah Abaikan Hak Warga

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:40 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Fredy Pimpin Rapat Persiapan Haji 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 10:10 WIB

Pemprov Lampung Buka Seleksi Terbuka Jabatan Sekdaprov Lampung, Ini Jadwal dan Persyaratannya

Berita Terbaru

Peristiwa

Kanwil Agama Lampung Salurkan Tunjangan Guru PAI

Jumat, 28 Mar 2025 - 15:21 WIB

Hukum

Jelang Idul Fitri Kapolres Lamteng Adakan Apel Siaga

Jumat, 28 Mar 2025 - 15:15 WIB

Photo Pemanis: Ulun Lampung dan Kue Lebaran.

Bisnis

Juadah Lapis Legit: Cerita Romantis Lebaran di Lampung

Jumat, 28 Mar 2025 - 11:49 WIB