Nasdem Rekomendasi RMD, Herman HN Gagal Nyagub?

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 1 Agustus 2024 - 20:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rahmat Mirzani Djausal menerima rekomendasi dari NasDem. Foto : Ist

Rahmat Mirzani Djausal menerima rekomendasi dari NasDem. Foto : Ist

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Beredar Foto Rahmat Mirzani Djausal (RMD) berfoto bareng bersama Ketua Umum Partai Nasdem Suryah Paloh dan Taufik Basari dengan fose memegang surat Rekomendasi.

Foto yang beredar di group WhatsApp itu pun menjadi perbincangan para pengguna group WhatsApp malam ini, apakah Partai rekomendasi besutan Suryah Paloh itu jatuh kepada RMD untuk maju pada Pemilihan Gubernur Lampung 2024 .

Baca Juga :  Konferensi Nasi Uduk Mengerucut, Siapa Calon Gubernur Lampung dari PDIP?

Saat dikonfirmasi, Kiyai Mirza sapaan akrabnya belum merespon pesan singkat yang dikirimkan oleh media ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Begitu juga, Taufik Basari (Tobas) belum merespon pesan WhatsApp dan panggilan telepon melalui WhatsApp media ini.

Baca Juga :  Daftar ke Demokrat, Mirza Sepakat Bentuk Koalisi Lampung Maju

Diketahui, dalam video yang beredar 47 detik itu, nampak Sekretaris DPW Nasdem Lampung Fauzan Sibron mendampingi Mirza pada saat pemberian surat rekomendasi untuk Pilgub 2024.

Sedangkan ketua DPW Nasdem Lampung Herman HN tidak terlihat saat surat Rekomendasi Partai diberikan kepada ketua DPD Gerindra Lampung Rahmat Mirzani Djausal.

Berita Terkait

Akhir Periode Eva Dwiana: Janji Lingkungan Tak Terpenuhi, Banjir dan Sampah Makin Parah
Eva-Deddy di Ujung Jabatan Janji Kampanye Gagal, Bandar Lampung Kian Sankat
Wali Kota Bandar Lampung Akan Dilantik, Janji Kampanye atau Janji Palsu?
DPRD Bandar Lampung Panggil Kepsek Bahas Dana BOS dan PIP
Jelang Putusan MK, Demokrat Lampung Akan Berjuang Untuk Aries Sandi-Supriyanto
DPRD Sentil Pemkot Bandar Lampung: BLK Tak Ada, Pengangguran Terus Meroket
Benny Puspanegara Warning Pemkot Bandar Lampung, Jangan Menyimpang dari Program Presiden
Golkar Lampung Tunda Musda, Ada Apa?
Berita ini 442 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Februari 2025 - 21:41 WIB

Akhir Periode Eva Dwiana: Janji Lingkungan Tak Terpenuhi, Banjir dan Sampah Makin Parah

Senin, 10 Februari 2025 - 21:11 WIB

Eva-Deddy di Ujung Jabatan Janji Kampanye Gagal, Bandar Lampung Kian Sankat

Senin, 10 Februari 2025 - 17:07 WIB

Wali Kota Bandar Lampung Akan Dilantik, Janji Kampanye atau Janji Palsu?

Senin, 10 Februari 2025 - 14:31 WIB

Jelang Putusan MK, Demokrat Lampung Akan Berjuang Untuk Aries Sandi-Supriyanto

Minggu, 9 Februari 2025 - 05:57 WIB

DPRD Sentil Pemkot Bandar Lampung: BLK Tak Ada, Pengangguran Terus Meroket

Berita Terbaru