Nanang Ermanto Terima Surat Tugas Dari DPP PDI Untuk Maju Pilbup

- Jurnalis

Senin, 8 Juli 2024 - 11:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

DPP Partai PDI Perjuangan berikan surat tugas kepada petahana Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto. Foto : Wildanhanafi/berandalappung.com

DPP Partai PDI Perjuangan berikan surat tugas kepada petahana Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto. Foto : Wildanhanafi/berandalappung.com

Bandar Lampung (berandalappung.com) – DPP Partai PDI Perjuangan berikan surat tugas kepada petahana Bupati Lampung Selatan Nanang Ermanto di sekertatiat DPD PDI Perjuangan Lampung Senin, (8/7/2024).

Sekertaris DPC PDI Perjuangan Lampung Selatan Syahirul Alim menyampaikan isi surat tugas dengan Nomor : 3023/ ST/DPP/ VII/2024 yang diberikan untuk melaksanakan konsolidasi pemenangan pilkada 2024 dengan DPD, DPC, PAC dan anak ranting.

“Dan seluruh elemen PDIP Kabupaten Lampung Selatan dalam waktu dua minggu setelah surat tugas ini di terbitkan,” ujarnya.

Kemudian, menyiapkan koalisi partai pendukung untuk memenuhi/menambah syarat pendaftaran pasangan Bakal Calon Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Lampung Selatan pada Pilkada Serentak Tahun 2024 di KPU Kabupaten Lampung Selatan, sebagaimana ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

“Bersama dengan DPD dan DPC PDI Perjuangan membuat pemetaan politik secara Nano Targeting untuk pemenangan Pilkada 2024 di Kabupaten Lampung Selatan,” ungkapnya.

Baca Juga :  Mendapat Apresiasi Dari BPK, Winarti Maju Bupati Tulangbawang

Syahirul mengatakan, Nanang Ermanto mengikuti penjaringan di Partai Demokrat, NasDem, PAN dan PKB sedang masa penjajakan.

Untuk sosok wakil yang mendampingi Nanang, Syahirul mengatakan, sedang mencari Koalisi yang seirama untuk membangun Lampung Selatan.

Pada saat penyerahan surat tugas dari DPP PDI Perjuangan, Nanang berhalangan hadir dikarenakan ada acara di Jakarta Convention Center (JCC) acara Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) dengan Presiden Jokowi dan seluruh kepala daerah.

Berita Terkait

Lampung CSR Award 2025, Pemprov Dorong CSR Bangun Infrastruktur dan Pendidikan Vokasi
Pemprov Lampung Apresiasi Dedikasi ASN Melalui Program Tali Asih KORPRI
Wagub Jihan Nurlela Buka Perhelatan Gubernur Futsal Cup 2025
Pemprov Lampung Gandeng Alumni FEB Unila Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah
Gubernur Mirza Lantik 59 Pejabat Administrator di Lingkungan Pemprov Lampung
Langsung Bergerak, Pemprov Ajak Pengurus Baru HIPMI Majukan Daerah Menuju Indonesia Emas 2045
Pembayaran Pajak Kendaraan Bermotor, Dukung Pembangunan di Provinsi Lampung
Pemprov Lampung Gaspol Musim Tanam Kedua, Targetkan 3,5 Juta Ton Padi di 2025
Berita ini 47 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 30 April 2025 - 21:29 WIB

Lampung CSR Award 2025, Pemprov Dorong CSR Bangun Infrastruktur dan Pendidikan Vokasi

Rabu, 30 April 2025 - 21:26 WIB

Pemprov Lampung Apresiasi Dedikasi ASN Melalui Program Tali Asih KORPRI

Senin, 28 April 2025 - 21:18 WIB

Wagub Jihan Nurlela Buka Perhelatan Gubernur Futsal Cup 2025

Sabtu, 26 April 2025 - 21:24 WIB

Pemprov Lampung Gandeng Alumni FEB Unila Perkuat Sinergi Pembangunan Daerah

Jumat, 25 April 2025 - 21:23 WIB

Gubernur Mirza Lantik 59 Pejabat Administrator di Lingkungan Pemprov Lampung

Berita Terbaru