Agenda Kaesang Safari Politik di Lampung

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 19 Januari 2024 - 12:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BERANDALAPPUNG.COM – Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangarep melakukan safari politik selama setengah hari di Provinsi Lampung, Jumat (19/1/2024).

 

Anak bungsu Presiden Joko Widodo (Jokowi) ini memiliki sejumlah agenda sejak tiba di Bandara Raden Inten II Lampung pada pukul 07.30 WIB.

 

Agenda pertamanya adalah datang ke Mahan Agung, Rumah Dinas Gubernur Lampung Arinal Djunaidi hingga pukul 08.45 WIB.

 

Selanjutnya, Kaesang akan ngopi bareng bersama media, influencer, Partai Koalisi Indonesia Maju (KIM) dan Tim Kampanye Daerah (TKD) Prabowo-Gibran Lampung di Els Cofee hingga pukul 09.45 WIB.

 

Setelah itu, Kaesang menuju titik ke 3 pertemuan dengan relawan Jokowi dan meninjau UMKM di Gedung Bagas Raya.

Baca Juga :  DPRD Lampung Gelar Rapat Paripurna untuk Pengesahan Pengangkatan Gubernur dan Wakil Gubernur Periode 2025-2030

 

Terakhir, Kaesang akan menutup agenda safari politiknya dengan melantik pengurus DPD PSI di 14 Kabuapten/kota se Lampung hingga pukul 11.50 WIB. Kemudian Kaesang Pangarep akan melanjutkan safari politiknya ke Padang, Sumatera Barat,(*).

Berita Terkait

Dewi Nadi Kunjungi Sukabinangun, Warga Minta Perbaikan Drainase
KPU Pesawaran Tetapkan Dua Pasang Calon
Demokrat pada Pilkada Pesawaran: Berkendara tanpa Kaca Spion
Golkar dan PPP Usung Supriyanto-Suriansyah untuk PSU Pesawaran
Hanifah Sosialisasi Pancasila di Padang Cermin Pesawaran
Fauzi Heri Terobosan Bangun Embung sebagai Penampung Air adalah Langkah Strategis
Yusnadi Inspeksi Lokasi Jembatan Kali Bungur, Desak Pembangunan Segera Dilanjutkan
Gubernur Lampung Dorong Pembangunan Lampung Berkontribusi Pada Pencapaian Visi dan Asta Cita Pembangunan Nasional
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 15:04 WIB

Dewi Nadi Kunjungi Sukabinangun, Warga Minta Perbaikan Drainase

Minggu, 23 Maret 2025 - 18:36 WIB

KPU Pesawaran Tetapkan Dua Pasang Calon

Selasa, 11 Maret 2025 - 17:40 WIB

Demokrat pada Pilkada Pesawaran: Berkendara tanpa Kaca Spion

Senin, 10 Maret 2025 - 16:49 WIB

Golkar dan PPP Usung Supriyanto-Suriansyah untuk PSU Pesawaran

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:13 WIB

Hanifah Sosialisasi Pancasila di Padang Cermin Pesawaran

Berita Terbaru

Peristiwa

Kanwil Agama Lampung Salurkan Tunjangan Guru PAI

Jumat, 28 Mar 2025 - 15:21 WIB

Hukum

Jelang Idul Fitri Kapolres Lamteng Adakan Apel Siaga

Jumat, 28 Mar 2025 - 15:15 WIB

Photo Pemanis: Ulun Lampung dan Kue Lebaran.

Bisnis

Juadah Lapis Legit: Cerita Romantis Lebaran di Lampung

Jumat, 28 Mar 2025 - 11:49 WIB