11 Sekolah di Pringsewu Terima Program Makan Bergizi Gratis Perdana Nasional

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 6 Januari 2025 - 18:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pringsewu (berandalappung.com) – Sebanyak 11 sekolah dari jenjang PAUD/TK, SD, SMP/sederajat, hingga SMA/sederajat di Kabupaten Pringsewu menerima program Makan Bergizi Gratis (MBG).

Program ini dilaksanakan secara serentak di seluruh Indonesia pada Senin, (6/1/2025).

Berdasarkan pantauan tim Rilis.id Lampung pada Senin (6/1/2024), distribusi MBG di lokasi berlangsung di bawah pengawasan ketat dari Dinas Pendidikan, BPOM, serta TNI.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seorang siswi kelas VIII dari SMPN 1 Pringsewu, Hida, mengungkapkan rasa bahagianya karena sekolahnya menjadi bagian dari program yang diinisiasi oleh Presiden Prabowo Subianto.

Baca Juga :  Alot, Tarik Manarik Penetapan 14 Besar Calon Anggota KPU Lampung

“Hari ini kami dapat MBG. Dari tadi sudah menunggu, akhirnya datang juga,” ucap Hida.

Berikut daftar sekolah penerima program MBG perdana di Kabupaten Pringsewu:

1. TK Dharma Wanita Pringsewu, Jl. Sudirman RT.01 RW.01, Pringsewu Selatan

2. TK IT Takzia Pringsewu, Jl. Kartini Lingkungan 3, Pringsewu Selatan

3. TK Negeri Pringsewu, Pringsewu Timur, Kecamatan Pringsewu

4. SD Negeri 1 Pringsewu Barat, Jl. Veteran No.380, Pringsewu Utara

5. SD Negeri 2 Pringsewu Selatan, Jl. Palapa, Pringsewu Selatan

6. SMP Negeri 3 Pringsewu, Jl. Ahmad Yani, Pringsewu Timur

Baca Juga :  Prof Wan Abbas: Pupuk Organik dan Mikroba Tingkatkan Panen Padi hingga 10 Ton/Hektare

7. SMP Negeri 1 Pringsewu, Jl. Ki Hajar Dewantara, Pringsewu Selatan

8. SMP Islam Al Muallim Pringsewu, Jl. Kesehatan, Pringsewu Selatan

9. SMP Nurul Huda, Pringsewu Selatan

10. SMP Al Fajar, Pringsewu Selatan

11. MTs Khitmatul Ummah, Pringsewu Selatan

12. SMA Negeri 1 Pringsewu, Jl. Olahraga, Pringsewu Barat

13. SMKS Budi Utomo, Fajar Esuk, Kecamatan Pringsewu

Selain sekolah, program MBG ini juga menyasar kelompok ibu menyusui (59 orang) dan ibu hamil (50 orang).

Berita Terkait

Muhammad Junaidi Perjuangkan Hak Siswa, Ratusan Ijazah Akhirnya Bisa Diambil
Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi
Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung
Turnamen Open Handicap 2025, Lampung Tumbang, Palembang Melenggang
Akar Lampung Bongkar Dugaan Bancakan CSR BI, Desak KPK Seret Marwan, Junaidi, dan Bupati Lamtim Ela Nuryamah
Gubernur Lampung Terpilih Mirza, Ditunjuk Langsung oleh Presiden Prabowo Bacakan Teks Pancasila
IKA Sylva Unila Tanam 2.025 Bibit Mangrove untuk Konservasi Pesisir
Janji Pengkolkan Kali Gagal, Eva Dwiana Malah Hamburkan Rp20,5 Miliar untuk JPO
Berita ini 26 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Februari 2025 - 21:49 WIB

Muhammad Junaidi Perjuangkan Hak Siswa, Ratusan Ijazah Akhirnya Bisa Diambil

Senin, 17 Februari 2025 - 18:34 WIB

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Februari 2025 - 13:47 WIB

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Februari 2025 - 10:56 WIB

Turnamen Open Handicap 2025, Lampung Tumbang, Palembang Melenggang

Minggu, 16 Februari 2025 - 19:28 WIB

Gubernur Lampung Terpilih Mirza, Ditunjuk Langsung oleh Presiden Prabowo Bacakan Teks Pancasila

Berita Terbaru

Anggota DPRD Lampung Fraksi PKS M.Syukron Muchtar menemui masa aksi. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Feb 2025 - 18:34 WIB

Ratusan Mahasiswa Aliansi Lampung gelar aksi damai di depan halaman DPRD dan Pemprov Lampung. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Mahasiswa

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Feb 2025 - 13:47 WIB