Bandar Lampung Kembali Banjir, Mukty Sebut Walikota Cepat Ambil Tindakan

Avatar photo

- Jurnalis

Jumat, 8 Maret 2024 - 18:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua DPD Partai Hanura Lampung Mukty Shoheh, Foto : Wildanhnafi/berandalappung.com

Ketua DPD Partai Hanura Lampung Mukty Shoheh, Foto : Wildanhnafi/berandalappung.com

BERANDALAPPUNG-COM – Lagi-lagi Banjir terjadi di Kota Bandar Lampung banjir yang menghebohkan masyarakat ini terjadi pada Sabtu – Minggu 24-25 Februari 2024 sore setelah hujan lebat turun hanya sekitar 3 jam di beberapa wilayah di ibu kota Provinsi Lampung tersebut.

 

Ketua Dewann Pimpinan Daerah (DPD ) Partai Hanura Lampung, Mukty Shoheh meminta Pemerintah Kota(Pemkot) Kota Bandarlampung tegas dalam penanganan Banjir di Kota Bandarlampung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

“Pemkot Bandarlampung dalam hal ini telah Gagal melakukan upaya Minimalisir Banjir di Kota Bandar Lampung, karena Kejadian Banjir ini adalah Kejadian Banjir Terparah dari Kejadian kejadian Banjir Sebelumnya,”kata Mukty Jum’at, (8/3/2024).

 

Mukty menyampaikan, Ini semua terjadi karena Dampak dari Serampangan Tata Ruang yang mengedepankan Investasi tanpa memperhatikan Aspek aspek lingkungan Hidup.

Baca Juga :  Calon Bupati Pesawaran Aries Sandi Arogan terhadap Wartawan di RSUDAM

 

“Walikota Eva telah Abai dan Lalai terhadap Janji Kerja serta Program yang di sampaikan nya terkait Masalah Banjir,”ujar Mukty.

 

Kemudian Aktivis ulung yang akrab disapa Mukty juga menyampaikan “Pemkot perlu mengambil langkah yang lebih besar untuk mencegah terulangnya kejadian serupa jika terjadi hujan yang melanda Bandarlampung.

 

“Apabila Walikota tidak sanggup Maka kami menyarankan Beliau untuk Segera mundur sebagai Walikota Bandar Lampung, Karna Banjir ini sangat berdampak dan Menyakitkan Hati Masyarakat serta Merugikan Masyarakat secara aspek Ekonomi,”pungkasnya.

 

Tak sampai disitu Banjir setinggi 30 cm kembali terjadi menggenangi beberapa wilayah di Kota Bandarlampung, Kamis (7/3/2024). Hujan mulai turun pukul 12.30 WIB dan mulai reda 14.40 WIB.

Baca Juga :  Kasus Pemukuluan Mahasiswa Pertanian Unila, Berdamai Secara Kekeluargaan

 

1. Kecamatan Rajabasa yang paling parah banjir di Gang A Hamid, Kelurahan Rajabasa Induk. Daerah ini menjadi langganan banjir semenjak adanya penyempitan oleh bangunan warga di atas drainase.

 

2. Kecamatan Kedamaian banjir setinggi 30 cm terjadi di Kampung Jati Baru. Banjir tersebut kiriman dari Sungai Kemiling, Rajabasa, Wayhalim, termasuk dari aliran sungai yang berada bawah jembatan.

 

3. Kecamatan Labuhan Ratu, banjir menggenangi komplek SMPN 34 dan rumah warga. Halaman sekolah jadi penuh lumpur dan sampah yang terbawa gelontoran air sungai.

 

4. Kecamatan Wayhalim, banjir terjadi di permukiman warga Jagabaya 3.

 

5. Kecamatan Kemiling daerah banjir di Kelurahan Sumber Agung. Air berwarna kecoklatan membelah Jalan Cik Ditiro.

Berita Terkait

Karyawan PT. Minggok Indonesia Tewas Tergiling Mesin, Aktivis Desak DPRD dan Aparat Bertindak
Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau
Truk Sampah DLH Bandar Lampung Nyaris Runtuh, Bak Keropos Ancaman di Jalan Raya
Pekerja Proyek JPO Siger Milenial Bandar Lampung Diduga Abaikan K3, Keselamatan Dipertaruhkan
Tragis, Bocah Penjual Pempek di Lampung Tertabrak Truk Sampah, Kakinya Terancam Diamputasi
Tidar Lampung Salurkan Bantuan kepada Korban Banjir di Pesawaran
BMKG: Waspada Hujan Lebat dan Cuaca Ekstrem di Lampung
Gubernur Lampung Terpilih Mirza, Dampingi Wamensos RI Tinjau Korban Banjir Bandar Lampung
Berita ini 25 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:12 WIB

Karyawan PT. Minggok Indonesia Tewas Tergiling Mesin, Aktivis Desak DPRD dan Aparat Bertindak

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:54 WIB

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:43 WIB

Truk Sampah DLH Bandar Lampung Nyaris Runtuh, Bak Keropos Ancaman di Jalan Raya

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:12 WIB

Pekerja Proyek JPO Siger Milenial Bandar Lampung Diduga Abaikan K3, Keselamatan Dipertaruhkan

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:12 WIB

Tragis, Bocah Penjual Pempek di Lampung Tertabrak Truk Sampah, Kakinya Terancam Diamputasi

Berita Terbaru

Anggota DPRD Lampung Fraksi PKS M.Syukron Muchtar menemui masa aksi. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Feb 2025 - 18:34 WIB

Ratusan Mahasiswa Aliansi Lampung gelar aksi damai di depan halaman DPRD dan Pemprov Lampung. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Mahasiswa

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Feb 2025 - 13:47 WIB