Pj. Sekdaprov Lampung Fredy Pimpin Rapat Persiapan Haji 2025

Avatar photo

- Jurnalis

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pj Sekertaris Daerah Provinsi Lampung Fredy memimpin Rapat Penyelenggaraan Haji Tahun 2025. Foto: Biro Adpim Lampung.

Pj Sekertaris Daerah Provinsi Lampung Fredy memimpin Rapat Penyelenggaraan Haji Tahun 2025. Foto: Biro Adpim Lampung.

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Pj. Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, Fredy SM, didampingi oleh Kepala Biro Kesejahteraan Rakyat Pemerintah Provinsi Lampung, memimpin Rapat Penyelenggaraan Haji Tahun 2025 di Ruang Rapat Sakai Sambayan, Komplek Kantor Gubernur, pada Kamis (9/1/2025).

Rapat tersebut dihadiri oleh perwakilan Organisasi Perangkat Daerah (OPD) terkait dari 15 Kabupaten/Kota se-Provinsi Lampung.

Baca Juga :  Pemprov Lampung Gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda Ke-96

Dalam rapat ini, Fredy SM menyoroti dua isu utama yang menjadi pembahasan, yaitu rekonsiliasi subsidi ongkos transit daerah (OTD) dan pelaksanaan rekrutmen petugas haji daerah (PHD).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fredy SM juga memeriksa kesiapan masing-masing OPD dalam menyukseskan pelaksanaan keberangkatan haji tahun 2025.

Pembahasan meliputi rincian jumlah petugas haji daerah (PHD) dan persyaratan yang harus dipenuhi untuk menjadi PHD.

Baca Juga :  Setelah Bikin Gaduh, Hijrah "Plt Ketua APDESI Lampung" Di Duga  Lempar Tanggung Jawab

Sebagai informasi, berdasarkan Keputusan Menteri Agama (KMA) Nomor 1196 Tahun 2024, kuota haji reguler Provinsi Lampung untuk tahun 1446 H/2025 M sebanyak 7.050 orang.

Keberangkatan pertama dijadwalkan pada 1-2 Mei 2025 dengan penerbangan kloter pertama nasional.

Berita Terkait

Kejati Lampung Perkuat Sinergi bersama Media, Untuk Transparansi Penegak Hukum
TPA Bakung: Simbol Gagalnya Pemkot Bandar Lampung, Walhi Sebut Pemerintah Abaikan Hak Warga
Pemprov Lampung Buka Seleksi Terbuka Jabatan Sekdaprov Lampung, Ini Jadwal dan Persyaratannya
Haul Nyai Hj. Latifah, Wagub Lampung Terpilih Jihan Nurlela Tegaskan Komitmen untuk Rakyat
Tanda-tanda Usus Kotor
Pleno Pilgub Lampung Dimulai, Empat Paslon Kabupaten Tak Terima Hasil
Pendidikan Hukum, Kunci Wartawan Perkuat Kompetensi dan Etika Jurnalistik
Rico Anggara Terpilih Aklamasi, Pimpin PWI Way Kanan Masa Bakti 2024-2027
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 31 Januari 2025 - 13:21 WIB

Kejati Lampung Perkuat Sinergi bersama Media, Untuk Transparansi Penegak Hukum

Jumat, 10 Januari 2025 - 09:59 WIB

TPA Bakung: Simbol Gagalnya Pemkot Bandar Lampung, Walhi Sebut Pemerintah Abaikan Hak Warga

Kamis, 9 Januari 2025 - 17:40 WIB

Pj. Sekdaprov Lampung Fredy Pimpin Rapat Persiapan Haji 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 10:10 WIB

Pemprov Lampung Buka Seleksi Terbuka Jabatan Sekdaprov Lampung, Ini Jadwal dan Persyaratannya

Selasa, 7 Januari 2025 - 09:47 WIB

Haul Nyai Hj. Latifah, Wagub Lampung Terpilih Jihan Nurlela Tegaskan Komitmen untuk Rakyat

Berita Terbaru

Anggota DPRD Lampung Fraksi PKS M.Syukron Muchtar menemui masa aksi. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Feb 2025 - 18:34 WIB

Ratusan Mahasiswa Aliansi Lampung gelar aksi damai di depan halaman DPRD dan Pemprov Lampung. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Mahasiswa

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Feb 2025 - 13:47 WIB