Jalan Raya Kertasana Kedondong Pesawaran, Kondisi Rusak Parah

- Jurnalis

Kamis, 11 April 2024 - 18:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kondisi Jalan Raya Kertasana, dalam Kondisi Rusak Parah. Foto : berandalampung.com

Kondisi Jalan Raya Kertasana, dalam Kondisi Rusak Parah. Foto : berandalampung.com

BERANDALAMPUNG.COM, BANDARLAMPUNG – Kondisi Jalan Raya Kertasana, Kecamatan Kedondong, Kabupaten Pesawaran dalam kondisi rusak parah. Banyak lubang-lubang besar dan kecil menghiasi sepanjang ruas jalan.

“Sudah dua periode kepemimpinan Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona, jalan ini masih saja rusak tak kunjung diperbaiki,”kata Asep Ke media Berandalampung Rabu, (11/4/2024).

Asep menjelaskan, jalan ini rusak cukup parah, masa mau kembali dijaman kami dulu di tahun 70an, pergi ke sekolah becek-becekan kemudian seragam sekolah pada kotor.

“Masa mau kembali dijaman dlu lagi, ini jalan alternatif warga kami untuk pergi sekolah, mengajar dan pergi kepasar dan petani lewat jalan ini,”tambah Asep.

Baca Juga :  Anggota Peradi Dikeroyok Puluhan Preman di Masjid Rajabasa

Asep menilai, jalan Kertasana seperti di anaktirikan karena jalan-jalan desa lain lumayan bagus dan layak untuk melintas kendaraan, dan kami ikhlas iuaran dengan warga membeli batu untuk mengurangi lubang dijalan.

“Kami berharap, kepada Pemerintah Kabupaten Pesawaran segera diperbaiki jalan kami,”tukas Asep.

Berita Terkait

Karyawan PT. Minggok Indonesia Tewas Tergiling Mesin, Aktivis Desak DPRD dan Aparat Bertindak
Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau
Truk Sampah DLH Bandar Lampung Nyaris Runtuh, Bak Keropos Ancaman di Jalan Raya
Pekerja Proyek JPO Siger Milenial Bandar Lampung Diduga Abaikan K3, Keselamatan Dipertaruhkan
Tragis, Bocah Penjual Pempek di Lampung Tertabrak Truk Sampah, Kakinya Terancam Diamputasi
Tidar Lampung Salurkan Bantuan kepada Korban Banjir di Pesawaran
BMKG: Waspada Hujan Lebat dan Cuaca Ekstrem di Lampung
Gubernur Lampung Terpilih Mirza, Dampingi Wamensos RI Tinjau Korban Banjir Bandar Lampung
Berita ini 190 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Februari 2025 - 19:12 WIB

Karyawan PT. Minggok Indonesia Tewas Tergiling Mesin, Aktivis Desak DPRD dan Aparat Bertindak

Jumat, 14 Februari 2025 - 10:54 WIB

Koalisi Masyarakat Sipil Kutuk Tindak Brutal Aparat dalam Penggusuran Warga Sabah Balau

Kamis, 6 Februari 2025 - 16:43 WIB

Truk Sampah DLH Bandar Lampung Nyaris Runtuh, Bak Keropos Ancaman di Jalan Raya

Kamis, 6 Februari 2025 - 11:12 WIB

Pekerja Proyek JPO Siger Milenial Bandar Lampung Diduga Abaikan K3, Keselamatan Dipertaruhkan

Rabu, 5 Februari 2025 - 22:12 WIB

Tragis, Bocah Penjual Pempek di Lampung Tertabrak Truk Sampah, Kakinya Terancam Diamputasi

Berita Terbaru

Anggota DPRD Lampung Fraksi PKS M.Syukron Muchtar menemui masa aksi. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Feb 2025 - 18:34 WIB

Ratusan Mahasiswa Aliansi Lampung gelar aksi damai di depan halaman DPRD dan Pemprov Lampung. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Mahasiswa

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Feb 2025 - 13:47 WIB