Topik Bakal Calon Walikota Bandar Lampung

Calon Walikota Bandar Lampung, Reihana dengan waktu dekat akan umumkan pendamping dirinya. Foto : Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Reihana, Waktu Dekat Akan Umumkan Wakil Pendamping Dirinya

Nasional | Politik | Kamis, 8 Agustus 2024 - 19:55 WIB

Kamis, 8 Agustus 2024 - 19:55 WIB

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Bakal calon walikota (Bacawalkot) Bandar Lampung, Reihana, telah intens komunikasi dengan tiga bakal calon wakil menghadapi pemilihan walikota (Pilwakot) Kota…

DPD Gerindra Lampung resmi memberikan surat tugas kepada Reihana sebagai calon Wali Kota Bandar Lampung, pada 31 Juli 2024, di gedung Mahligai Agung, Pasca Sarjana UBL. Foto : Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Reihana Deklarasi Walikota, Tagline Hijab Jambul Kinerja Unggul Doa Terkabul 

Nasional | Politik | Kamis, 1 Agustus 2024 - 09:16 WIB

Kamis, 1 Agustus 2024 - 09:16 WIB

Bandar Lampung (berandalappung.com) – DPD Gerindra Lampung resmi memberikan surat tugas kepada Reihana sebagai calon Wali Kota Bandar Lampung, Rabu, (31/7/2024). di gedung Mahligai…

Mantan Kepala Dinas Kesehatan Lampung Reihana. Dok : berandalappung.com

Politik

Maju Walikota Bandar Lampung, Reihana Klaim Direstui 3 Mantan Gubernur

Politik | Rabu, 15 Mei 2024 - 14:37 WIB

Rabu, 15 Mei 2024 - 14:37 WIB

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Mantan Kepala Dinas Kesehatan (Kadiskes) Provinsi Lampung di era 3 gubernur Lampung Raihana maju sebagai bakal calon Walikota Bandar Lampung….

Bakal calon Walikota Bandar Lampung Iqbal Ardiansyah. Dok : berandalappung.com

Politik

Kembalikan Berkas Ke PDIP, Iqbal Tawarkan Program Unggulan Untuk Bandar Lampung

Politik | Minggu, 12 Mei 2024 - 15:51 WIB

Minggu, 12 Mei 2024 - 15:51 WIB

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Bakal Calon Walikota Bandar Lampung, Iqbal Ardiansyah menegaskan akan fokus pada program ekonomi kerakyatan dan penataan wilayah untuk mewujudkan Bandar…