Pemilu 2024 Semakin Dekat, Bawaslu Bandar Lampung Intensifkan Koordinasi

- Jurnalis

Kamis, 20 Juni 2024 - 16:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bawaslu Bandar Lampung melaksanakan Rakor Stakeholders Pengawasan Pemilihan dengan tema Penguatan Koordinasi dan Sinergitas antar lembaga dalam mengawal pemilihan tahun 2024 di Kota Bandar Lampung. Foto : Arya Thahir/berandalappung.com

Bawaslu Bandar Lampung melaksanakan Rakor Stakeholders Pengawasan Pemilihan dengan tema Penguatan Koordinasi dan Sinergitas antar lembaga dalam mengawal pemilihan tahun 2024 di Kota Bandar Lampung. Foto : Arya Thahir/berandalappung.com

Bandar Lampung (berandalappung.com) – Bawaslu Kota Bandar Lampung menekankan pentingnya pengawasan yang efektif dan sinergi antar lembaga untuk memastikan Pemilu 2024 di kota ini berjalan lancar.

Hal itu disampaikan Ketua Bawaslu Kota Bandar Lampung Apriliwanda, saat Rapat Koordinasi Pengawasan Pemilu di Swiss-Belhotel Bandar Lampung, Kamis, 20 Juni 2024.

Baca Juga :  Quo Vadis  Mahkamah Konstitusi?

“Rapat koordinasi ini sangat membutuhkan pengawasan yang akurat. Kami berharap dukungan dari semua pihak, termasuk organisasi kemasyarakatan dan partai politik, untuk mewujudkan pemilu yang jujur dan adil,” urai Apriliwanda.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Apriliwanda juga menambahkan bahwa Bawaslu fokus pada pencegahan potensi masalah pemilu.

“Pencegahan adalah prioritas utama kami sebelum terjadi hal yang tidak diinginkan,” tambahnya.

Baca Juga :  Umar Ahmad Silaturahmi Dengan Thomas Riska, Diberi Oleh-oleh Baju Van Deutsch dari Belanda

Masih ditempat yang sama Anggota Bawaslu Provinsi Lampung, Gistiawan, juga berharap semua pihak memiliki pemahaman yang sama mengenai demokrasi.

“Momen ini adalah untuk menyatukan persepsi kita. Mari kita capai pemilu yang jujur dan adil,” tutupnya (Arya).

Berita Terkait

Mirza-Jihan Berada di Barisan Depan dalam Gladi Kotor Pelantikan di Monas
Muhammad Junaidi Perjuangkan Hak Siswa, Ratusan Ijazah Akhirnya Bisa Diambil
Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi
Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung
Turnamen Open Handicap 2025, Lampung Tumbang, Palembang Melenggang
Akar Lampung Bongkar Dugaan Bancakan CSR BI, Desak KPK Seret Marwan, Junaidi, dan Bupati Lamtim Ela Nuryamah
Gubernur Lampung Terpilih Mirza, Ditunjuk Langsung oleh Presiden Prabowo Bacakan Teks Pancasila
IKA Sylva Unila Tanam 2.025 Bibit Mangrove untuk Konservasi Pesisir
Berita ini 32 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:07 WIB

Mirza-Jihan Berada di Barisan Depan dalam Gladi Kotor Pelantikan di Monas

Senin, 17 Februari 2025 - 21:49 WIB

Muhammad Junaidi Perjuangkan Hak Siswa, Ratusan Ijazah Akhirnya Bisa Diambil

Senin, 17 Februari 2025 - 18:34 WIB

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Februari 2025 - 13:47 WIB

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Minggu, 16 Februari 2025 - 21:08 WIB

Akar Lampung Bongkar Dugaan Bancakan CSR BI, Desak KPK Seret Marwan, Junaidi, dan Bupati Lamtim Ela Nuryamah

Berita Terbaru

Anggota DPRD Lampung Fraksi PKS M.Syukron Muchtar menemui masa aksi. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Nasional

Diterpa Hujan Deras, Syukron Muchtar Temui Ratusan Massa Aksi

Senin, 17 Feb 2025 - 18:34 WIB

Ratusan Mahasiswa Aliansi Lampung gelar aksi damai di depan halaman DPRD dan Pemprov Lampung. Foto: Wildanhanafi/berandalappung.com

Mahasiswa

Ratusan Mahasiswa Geruduk DPRD dan Pemprov Lampung

Senin, 17 Feb 2025 - 13:47 WIB