Erick Thohir Pastikan Akan Ada Rumah Sakit Otak dan Jantung di Lampung

Avatar photo

- Jurnalis

Senin, 18 Oktober 2021 - 16:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri BUMN Erick Tohir didampingi Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana (Foto: Dok. Kominfo Pemkot)

Menteri BUMN Erick Tohir didampingi Wali Kota Bandar Lampung Eva Dwiana (Foto: Dok. Kominfo Pemkot)

GRAFITI.ID — Kunjungan Menteri BUMN, Erick Thohir, ke Lampung membawa banyak angin segar. Setelah memastikan bakal segera direalisasikannya kawasan wisata Bakauheni Harbour City (BHC) di Lampung Selatan, Erick pun menyampaikan pemerintah pusat akan membangun Rumah Sakit Otak dan Jantung di Sai Bumi Ruwa Jurai.

“BUMN sedang membangun RS Otak dan Jantung di Makasar. Insha Allah tahun depan selesai. Pemerintah memang sedang mengembangkan bidang ini, terlebih sudah dapat dukungan dari RS Otak dan Jantung di Jakarta. Sekarang ini kita lihat harus ada pengembangan serupa di Sumatera. Tepatnya di Kota Bandarlampung ini,” jelas Erick Thohir kepada wartawan saat berada di Rumah Dinas Walikota, Minggu (17/10/2021) sore.

Mengenai lokasi pasti pembangunan RS Otak dan Jantung itu, Erick belum bisa memastikannya. “Nanti kita pelajari semua lokasi yang diusulkan Pemkot Bandarlampung,” katanya.

Baca Juga :  Mobile Legends, Raja Esports yang Tak Tergoyahkan di Indonesia

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Kejati Lampung Sita Uang Tunai, Dolar, dan Kendaraan Terkait Dugaan Korupsi Dana PI 10% PT Lampung Energi Berjaya

Sementara Walikota Eva Dwiana mengaku senang dengan rencana yang disampaikan Menteri BUMN. “Mudah-mudahan rencana ini bisa terlaksana lancar. Dengan adanya RS itu, semakin menambah kelengkapan fasilitas kesehatan yang ada di sini,” kata Eva.

Pada pertemuan Menteri BUMN dan Walikota Bandarlampung itu, turut diserahkan bantuan alat kesehatan secara simbolis oleh yayasan BUMN untuk Indonesia kepada Pemkot Bandarlampung. (Leo)

EDITOR: MITHA SETIANI ASIH

Berita Terkait

Juadah Lapis Legit: Cerita Romantis Lebaran di Lampung
78 Tahun HMI: Kaderisasi dan Cita-cita Mewujudkan Jati Diri
Potensi Cacat Hukum Pelantikan Kepala Daerah
Fortnite 2024: Bertahan di Puncak dengan Pembaruan dan Kolaborasi Epik
ABR-I Buka Pelatihan Paralegal Tanpa Latar Belakang Hukum, Anda Bisa Bantu Masyarakat Dapatkan Keadilan
Tips Main Mobile Legends untuk Pemula: Raih Kemenangan dengan Cepat
Mobile Legends, Raja Esports yang Tak Tergoyahkan di Indonesia
Amplop Putih, Janji Manis Calon Kepala Daerah
Berita ini 30 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Maret 2025 - 11:49 WIB

Juadah Lapis Legit: Cerita Romantis Lebaran di Lampung

Rabu, 5 Februari 2025 - 08:10 WIB

78 Tahun HMI: Kaderisasi dan Cita-cita Mewujudkan Jati Diri

Senin, 3 Februari 2025 - 11:48 WIB

Potensi Cacat Hukum Pelantikan Kepala Daerah

Kamis, 5 Desember 2024 - 05:53 WIB

Fortnite 2024: Bertahan di Puncak dengan Pembaruan dan Kolaborasi Epik

Minggu, 1 Desember 2024 - 20:20 WIB

ABR-I Buka Pelatihan Paralegal Tanpa Latar Belakang Hukum, Anda Bisa Bantu Masyarakat Dapatkan Keadilan

Berita Terbaru

Pemerintahan

Karena Libur, Harga LM Antam Turun Tipis

Jumat, 18 Apr 2025 - 13:45 WIB

Pemerintahan

Pemprov Lampung Luncurkan Sistem SP2D Online

Kamis, 17 Apr 2025 - 17:00 WIB

Hukum

Parosil Siap Turunkan Perambah Dari TNBBS

Kamis, 17 Apr 2025 - 08:34 WIB